Minggu, 02 September 2018

WAKTU




Waktu Adalah.. ?

Kalau Di Masa Lalu Kita Belajar
*Waktu* Adalah *Uang*,
Mulai Saat Ini Kita Belajar 

*Waktu* Adalah *Ibadah*".

*Waktu Adalah Nafas* Yang Setelah Terlewat Tidak Akan Bisa Kembali
*WAKTU Adalah Ibadah* Karena Setiap Detik Harus Bernilai Ibadah. Apa Pun Aktivitasnya.
Manusia Sesungguhnya Hanya Pengendara Di Atas Punggung Usianya.
Digulung Hari Demi Hari, Bulan Dan Tahun Tanpa Terasa.
1 Hari Berlalu, Berarti 1 Hari Pula Berkurang Usia Kita.
Umur Kita Yang Tersisa Di Hari Ini Sungguh Tidak Ternilai Harganya,
Sebab Esok Hari Belum Tentu Jadi Bagian Dari Diri Kita.
Karena Itu, *Jangan Biarkan* HARI INI Berlalu Tanpa KEBAIKAN Yang Bisa Kita LAKUKAN,
JANGAN Tertipu Dengan *USIA MUDA*, Karena *SYARAT* Untuk MATI Tidaklah Harus *TUA*.
JANGAN Terperdaya Dengan Badan *Sehat*, Karena *SYARAT MATI* Tidak Pula Harus *SAKIT*....
*Teruslah*
*Berbuat Terbaik…*
*Berkata Terbaik…*
Semakin jauh kita meninggalkan hari kelahiran... Semakin dekat kita menuju hari kematian...
Kematian itu pasti...
Tetapi mati yang baik atau buruk adalah pilihan bukan takdir
Saya belajar HANYA 3 Hari dalam Hidup Kita :
1. Kemarin
2. Hari Ini
3. Besok
Kemarin sudah tidak bisa terulang. Sejarah hanya Sejarah. Besok belumlah tiba dan tergantung apa yang kita lakukan hari ini.
Mari... Jadikan Hari Ini adalah *HARI TERBAIK* supaya besok kita Siap Menghadapi
1. Kepastian Pensiun
2. Kepastian Meninggal
3. Kepastian Sakit
Tetap Fokus Berjuang bersama 3i-Networks. Solusi untuk Masa Depan.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

KERJA VS BERBISNIS

Umumnya orang lebih memilih mencari kerja ketimbang berbisnis... Karena mereka merasa AMAN, TERJAMIN, dan penghasilan PASTI... BENER ...